Beberapa waktu lalu, DunTek memposting cara membersihkan virus ramnit dengan Ramnit Killer. Kali ini kami akan kembali membahas bagaimana cara membersihkan virus ramnit. Cara kali ini jauh lebih mudah dari cara pertama yang pernah kami posting dahulu. Jika komputer atau laptoip/netbook sobat terinfeksi virus ramnit, sobat cukup mengupdate anti virus sobat, atau mendownload anti virus dengan update terbaru.
Pasti sobat bertanya-tanya. Apa benar semudah itu? Saya akan kembali bercerita. Beberapa waktu lalu saya browsing dan download file di warnet. Ternyata komputer yang saya gunakan terinfeksi virus ramnit. Wah, saya langsung berfikir jika flashdisk saya tancapkan ke komputer tersebut, pasti virus ramnit akan langsung menyebar. Benar saja flashdisk saya langsung terkena shortcut yang menjadi ciri khas si ramnit. Waktu saya hubungkan flashdisk yang sudah terinfeksi ramnit tersebut ke laptop, tentu saja Smadav langsung memberitahu adanya virus. Ternyata diluar dugaan saya Smadav terbaru, yaitu Smadav v9.5.x dapat dengan mudah membersihkan ramnit. Dan ketika saya scan pake avast yang terkenal tanpa kompromi membasmi virus, baik laptop dan flashdisk saya dalam keadaan baik-baik saja alias bersih dari virus.
Oke, itu adalah sekelumit cerita saya dan cara terbaru mengatasi virus ramnit. Semoga bermanfaat. Jika sobat mempunyai cara lain atau mengatasi virus bandel lainnya, kami akan sangat senang sekali jika sobat mau berbagi disini
Unknown
January 28, 2014
New Google SEO
Bandung, IndonesiaPasti sobat bertanya-tanya. Apa benar semudah itu? Saya akan kembali bercerita. Beberapa waktu lalu saya browsing dan download file di warnet. Ternyata komputer yang saya gunakan terinfeksi virus ramnit. Wah, saya langsung berfikir jika flashdisk saya tancapkan ke komputer tersebut, pasti virus ramnit akan langsung menyebar. Benar saja flashdisk saya langsung terkena shortcut yang menjadi ciri khas si ramnit. Waktu saya hubungkan flashdisk yang sudah terinfeksi ramnit tersebut ke laptop, tentu saja Smadav langsung memberitahu adanya virus. Ternyata diluar dugaan saya Smadav terbaru, yaitu Smadav v9.5.x dapat dengan mudah membersihkan ramnit. Dan ketika saya scan pake avast yang terkenal tanpa kompromi membasmi virus, baik laptop dan flashdisk saya dalam keadaan baik-baik saja alias bersih dari virus.
Oke, itu adalah sekelumit cerita saya dan cara terbaru mengatasi virus ramnit. Semoga bermanfaat. Jika sobat mempunyai cara lain atau mengatasi virus bandel lainnya, kami akan sangat senang sekali jika sobat mau berbagi disini
Windows 8, sistem operasi terbaru Microsoft ini menawarkan
begitu banyak perubahan. Dimulai dari start screen dengan ciri khas
kotak-kotaknya, hingga berbagai fitur bari di dalamnya. Salah satu fitur
menarik adalah Sobat bisa menggunakan gambar untuk membuka kunci layar atau
disebut juga dengan picture password.
Bagaimana caranya? Ikuti langkah-langkah
di bawah ini:
1. Pertama
pada charm bar, klik Settings
2. Kemudian
klik Change PC Settings
3. Kemudian
klik Users
4. Dibawah
Sign in Options, klik Create a Picture Password
5. Masukkan
password (jika diminta)
6. Klik
Chose picture
7. Pilih
gambar yang ingin sobat gunakan sebagai picture password
8. Jika
telah yakin dengan pilihan gambar yang sobat pilih, klik Use this picture
9. Nah
Sobat tinggal membentuk tiga gesture sesuai keinginan sobat. Gestore bisa
berupa klik di daerah tertentu, membentuk garis, atau membentuk lingkaran.
10. Setelah
berhasil klik finish
Itulah langkah-langkah membuat picture password di Windows
8. Apa Sobat memiliki trik-trik tersembunyi lainnya? Senang sekali jika Sobat
bersedia berbagi di kolom komentar.
Cara Memebuat Picture Password Pada Windows 8
Posted by FakhriComputindo on Saturday, January 18, 2014
Smadav merupakan aplikasi antivirus paling populer di
Indonesia. Mungkin hampir setiap PC atau laptop di Indonesia menggunakan
antivirus ini. Namun, belum banyak yang mengetahui tentang fitur-fitur
tersembunyi dari antivirus ini. Salah satunya adalah Smad-Lock.
Jujur, saya sendiri bingung mengartikan fitur ini. Intinya
jika Sobat mengaktifkan fitur ini pada salah satu drive, maka Smadav akan
membuat sebuah folder bernama Brankas Smadav. Smadav mengklain folder brankas
Smadav tersebut adalah tempat paling aman untuk menyimpan semua jenis file. Dan
Smadav juga mengklaim bahwa folder tersebut nyaris tidak bisa dimasuki virus.
Apakah itu benar? Sejauh ini, ketika saya menyimpan beberapa file yang kerap
dihinggapi virus di folder brankas Smadav memang masih aman dari virus.
Nah gimana cara mengaktifkan fitus Smad-Lock tersebut? Ikuti
langkah-langkah di bawah ini:
1. Buka
aplikasi Smadav
2. Klik
tab Tools
3. Klik
tab Smad-Lock
4. Beri
tanda centang pada drive yang akan di-lock
5. Klik
lock
6. Setelah
itu tutup aplikasi Smadav dan buka drive yang sudah Sobat beri Smad-Lock
tersebut.
7. Di
situ akan muncul sebuah folder brankas Smadav
8. Buka
folder tersebut, maka Sobat akan menemukan file readme yang berisi informasi
tentang folder brankas Smadav.
9. Untuk
menggunakan brankas Smadav, Sobat cukup meng-cut/meng-copy file yang akan Sobat
lindungi dan di paste di brankas Smadav.
Sekian tutorial dari Dunia Teknologi. Semoga bermanfaat.
Jika Sobat memiliki trik yang lain, Saya akan merasa sangat terhormat jika
Sobat mau berbagi di kolom komentar.